Sabtu, 05 Maret 2016

BANK SOAL US IX TIK

Di bawah ini yg bukan perangkat lunak pengolah kata…….
a. Notepad dan wordpad
b. word perfect dan MS word
c. Windows dan MS word
d. MS Word dan notepad

2. Title bar berfungsi untuk………..
a.menunjukkan apakah dokumen sudah pernah disimpan atau belum
b. menampilkan nama dokumen
c. menampilkan status dokumen
d. menampilkan penulis dokumen

3. Toolbar yang secara default ditampilkan di jendela word adalah…..
a. standard dan formatting
b. standard dan borders
c. standard dan drawing
d. formatting dan drawing

4. Bagian jendela yang berfungsi untuk menunjukkan ukuran sebenarnya dari dokumen adalah……
a. kontrol jendela
b. status bar
c. mistar
d. scroll bar

5. Perintah berikut yang terdapat di menu file adalah…..
a. open dan new
b. open dan copy
c. copy dan paste
d. copy dan new

6. Perintah berikut yang terdapat di menu edit adalah…..
a. cut dan paste
b. copy dan paste
c. copy dan new
d. open dan paste

7.Screen tips akan di tampilkan bila ……..
a. kita melakukan pointer mouse di atas menu
b. kita menjalankan perintah yang terdapat di submenu
c. kita meletakkan pointer mouse beberapa saat dt atas tombol toolbar
d. kita meletakkan pointer mouse di atas teks dokumen

8. Menu yang ditampilkan bila kita mengklik kanan di tempat tertentu disebut ….
a. submenu
b. menu bar
c. menu pop-up
d. tidak ada jawaban yang benar

9. Kotak dialog options ditampilkan dari menu ….
a. view
b. format
c. edit
d. tools

10. Perintah zoom terdapat di menu…… a. edit
b. view
c. format
d. file
11. Pesan yang dikirim dari satu orang ke orang lain pada jarak yg jauh disebut
dengan istilah komunikasi……..
a. satu arah
b. point to point
c. point to multipoint
d. multipoint to point
12. Telegraf mengkodekan pesan dengan menggunakan kode morse .kode tersebut dikirimkan dengan memanfaatkan …….
a. sinyal radio
b. gelombang sinar-x
c. pulsa listrik
d. pulsa cahaya
13. Bagian telepon yang berfungsi untuk mengubah suara menjadi arus listrik adalah ….
a. mekanisme dialing
b. transmitter
c. ringer
d. receiver
14. Mesin faks mengirimkan pesan melalui …….
a. internet
b. kebel telepon
c. jaringan telepon bergerak
d. gelombang elektromagnetik.
15. Yang termasuk jenis komunikasi point to multipoint berikut ini…….
a. cctv
b. radio dari kapal ke pantai
c. telepon
d. siaran televisi
16. Yang bukan kelebihan radio FM dibandingkan dengan radio AM berikut ini adalah………
a. lebih tahan terhadap cuaca burukj
b. suara yang dihasilkan lebih berkualitas
c. dapat mengirimkan suara streo
d. mempunyai panjang gelombang yang lebih besar
17. Yang salah tentang telepon bergerak adalah …….
a. ponsel hanya berkomunikasi oleh BTS
b. sms yang dikirimkan selalu lewat sms center
c. sms dikirimkan melalui jalur BTS terdekat dari pengiriman tanpa harus melalui sms center
d. cara kerja layanan sms sama dengan layanan sms
18. Computer yang digunakan untuk mengerjakan pekerjaan yang sangat banyak
dan kompleks disebut …..
a. personal computer
b. supercomputer
c. dedicated computer
d. embedded computer
19. Computer yang berfungsi sebagai unit control pada peralatan tertentu disebut..
a. personal computer
b. dedicated computer
c. supercomputer
d. embedded computer
20. Pada awalnya ,internet hanya menghubungkan empat universitas di Amerika Serikat. Internet pada saat itu disebut……
a. ARPA
b. ARPANET
c. intranetd
d. internet

21. Pada bagian Title Bar di sebelah kanan dengan dua layar kecil adalah ......
a. Closes
b. Minimizes
c. Maximizes
d. Exit
22. Salah satu yang bukan dari menu file adalah .....
a. Open
b. Close
c. Cut
d. New
23. Mengatur margin untuk batas kiri adalah .......
a. Top
b. Left
c. Bottom
d. Right
24. Perintah mengedit di dalam pengetikan untuk menghapus hurup di sebelah kanan adalah..........
a. Back spase
b. Delet
c. Insert
d. Home
25. Perintah untuk memindahkan cursor ke akhir baris adalah ......
a. End
b. Ctrl + Home
c. Home
d. Ctrl + End
26. Untuk mencetak hurup tebal miring yang benar adalah .......
a. Regular
b. Italic
c. Bold
d. Italic Bold
27. Perintah untuk membatalkan suatu kesalahan adalah .......
a. DeletE
b. Undo
c. Cut
d. Edit
28. Awalnya, internet disebut dengan
a. intranet
b. network
c. ARPANET
d. Computer network

29. berikut ini merupakan kelebihan internet,kecuali
a. sumber informasi yang tidak terbatas
b. dapat mengirimkan informasi dengan cepat
c. sarana komunikasi yang murah
d. biaya aksesnya mahal

30. aplikasi intrnet yang digunakan untuk mengirimkan surat dalam bentuk elektronik disebut….
a. e-mail
b. gopher
c. www
d. telnet

31. aplikasi internet yang memungkinkan pengambilan file dengan cepat adalah….
a. www
b. milis
c. newsgroup
d. FTP

32. aplikasi di bawah ini yang dapat kita manfaatkan untuk berdiskusi ,kecuali…
a. milis
b. newsgroup
c. chatting
d. FTP

33. berikut ini keuntungan perdagangan ssecara elektronika bagi perusahaan ,kecuali….
a. dapat menjual harga barang dengan lebih murah
b. dapat menjangkau pasar dengan lebih luas
c. perusahaan tidak perlu membuka toko yang lebih besar
d. perusahaan harus mengirimkan barang yang dibeli ke tempat yang jauh

34. berikut ini keuntungan perdagangan secara elektronika bagi konsumen,kecuali…
a. dapat membeli barang dengan harga yang lebih murah
b. pembeli dapat menghemat waktu dan biaya transportasi
c. dapat membeli barang yang terdapat di Negara lain
d. pembeli harus menunggu beberapa hari menunggu barang tiba

35. berikut ini keuntungan internet bagi banking ,bagi nasabah ,kecuali…..
a. dapat melakukan transaksi bank dari mana saja dan kapan saja
b. menghemat biaya dan waktu perjalanan ke bank
c. dapat menarik uang dari internet
d. terhindar dari macet yang mungkin saja terjadi waktu perjalanan ke bank

36. keuntungan internet banking bagi bank adalah sebagai berikut,kecuali….
a. dapat menggunakan kantor yang lebih kecil
b. menggunakan pegawai yang lebih sedikit
c. dapat melakukan pelayanan 24 jam sehari
d. data-data nasabah dapat dicuri oleh orang lain

37. Yang menjadi tanggung jawab penggunaan layanan internet banking terhadap keamanan data adalah
a. tidak menggunakan sembarang computer untuk mengakses layanan internet banking
b. menggunakan teknologi pengaman data
c. membuat produser penggunaan yang dapat meminimalisasi risiko pencurian data
d. melindungi data-data pengguna yang sudah masuk ke server

38. Satuan kecepatan modem menggunakan ..........
a. Km/jam b. Bps c. m/ detik d. Mps

39. Yang merukapakan kelebihan modem eksternal adalah .............
a. Mudah dipasang b. harganya murah c. Kecepatan aksesnya lebih tinggi d. merknya terkenal

40. Jaringan komputer yang biasa digunakan dalam sebuah gedung atau perkantoran disebut ........
a. Local Area Network b. Wide Area Network c. Metropolitan Area Network d. Wireless Network

41. Software berikut yang digunakan sebagai browser adalah .............
a. Windows XP b. Microsoft outlook c. mIRC d. Internet Explorer

42. Tombol yang digunakan untuk melihat website yang kita kunjungi beberapa saat terakhir adalah..............
a. Favorites b. History c. Media d. Back
43. Fasilitas mIRC dan Yahoo Messenger yang ada di Internet digunakan untuk:
a. Mengirim e-mail b. chatting c. browsing d. mailing list e. menelpon
44. Tunjukkan mana situs yang menggambarkan situs akademik di bawah ini :
a. www.yahoo.com b. www.itb.ac.id c. www.neotek.co.id d. www.tvri.com e. www.ktiguru.org
45. Perhatikan nama e-mail berikut: fyan_dc@yahoo.com. Tunjukan mana yang disebut sebagai user id:
a. fyan_dc b. yahoo c. @ d. fyan_dci@yahoo.com e. com

ESSAY
1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan internet
2. jelaskan apa yang dimaksud dengan FTP dan untuk FTP itu digunakan
3. jelaskan perbedaan email dengan milis
4. jelaskan keuntungan perdangan secara elektronik bagi perusahaan
5. sebutkan sifat-sifat internet yang memungkinkan internet mendukung proses belajar jarak jauh

TIK DSI KLEAS 7

  1.      Contoh pengaruh TIK di bidang pendidikan adalah...   a)    Tele-Medicine                                              ...