Minggu, 02 Maret 2025

UJIAN MID 7 SEMESTER 2

 


1. Hardware pada sistem komputer ialah…..
a. komponen fisik yang memiliki fungsi
b. proses memasukkan data
c. orang sebagai pengguna komputer
d. sebuah program yang berisikan intruksi
 

2. Printer yang bisa mencetak gambar atau karakter menggunakan alat yang memancarkan tinta di kertas adalah…..
a. inkjet
b. dot matrix
c. Laserjet
d. daisy wheel
 

3. Printer termasuk dalam kelompok …..
a. output device
b. input device
c. Proses
d. storage device
 

4. Perangkat komputer dengan sebutan mikroprosesor adalah ….
a. CPU
b. Mouse
c. monitor
d. Printer
 

5. Tombol Caps Lock yanga ada di keyboard berfungsi untuk ……
a. mengunci huruf kapital / besar
b. mengunci penggulung layar
c. mematikan komputer secara otomatis
d. mengunci tombol angka
 

6. Di bawah ini merupakan fungsi input devices ialah … .
a.perintah untuk dapat menjalankan operasi data

b. memasukkan data serta program di komputer
c. sebagai keluaran dari hasil proses
d. menyimpan data serta program
 

7. Fungsi utama dari adanya sistem operasi adalah……
a.  digunakan untuk bisa menjalankan program dengan spesifik

b. mengendalikan kinerja komputer dengan mendasar
c. membantu kinerja komputer
d. membuat sistem operasi menggunakan berbagai bahasa pemprograman
 

8. Program yang akan digunakan untuk mengatasi gangguan dari jalannnya komputer yang terjadi di software ialah ……
a. sistem operasi
b. program bantu
c. paket program
d. program aplikasi
 

9. Komponen CPU yang memiliki fungsi untuk melakukan proses perhitungan aritmathika serta logika ialah ….
a. CU
b. ALU
c. MU
d. RAM
 

10. Perangkat komputer dimana adanya perintah atau instruksi yang mengendalikan komputer ini disebut dengan……
a. hardware
b. Brainware
c. Harddisk
d. Software

 

11. Sebagai masyarakat digital yang baik harus memiliki banyak implikasi dalam setiap tindakannya, diantaranya....

 

A. Tidak menyebarkan ujaran kebencian dan SARA

B.  Tidak membuka tautan yang mencurigakan

 

C. Tidak menyinggung pihak lain dalam update status

D.  Mengakses website yang tidak dianjurkan

 

 

12 .Masyarakat Digital disebut juga....

 

A. digital society

B.  Network

C. digital security

D.  relationship

 

13 .Contoh pengaruh TIK di bidang pendidikan adalah...

 

A. Tele-Medicine

B.  E-Learning

C. E-Payment

D. E-Commerce

 

 

14.Contoh pengaruh TIK di bidang kesehatan adalah...

 

A. E-Payment

B. E-Commerce

C. Tele-Medicine

D. E-Learning

 

15.Pengaruh TIK dalam bidang perdagangan ....

 

A. E-Learning

B.  E-Commerce

C. E-Government

D. Tele-Medicine

 

 

16. Dunia pendidikan atau lingkungan belajar untuk mengintegrasikan teknologi digital ke dalam dunia proses belajar mengajar dan menjadi media bantu dalam pembelajaran adalah pengertian dari ....

 

A. Komunikasi Digital

B. Hal Digital

C. Literasi Digital

D. Etiket Digital

 

 

17.Materi menjadi lebih mudah untuk diakses, membantu meningkatkan efektivitas dan efisiensi bagi tiap individu dalam pembelajaran merupakan dampak positif dalam bidang ...

 

A. kesehatan

B.  pemerintahan

C. Pendidikan

D. perdagangan

18.Sebagai masyarakat digital yang baik harus memiliki banyak implikasi dalam setiap tindakannya, diantaranya....

 

A. Tidak menyebarkan ujaran kebencian dan SARA

B. Tidak membuka tautan yang mencurigakan

C. Tidak menyinggung pihak lain dalam update status

D. Mengakses website yang tidak dianjurkan

 

19 .Masyarakat Digital disebut juga....

 

A. digital society

B. network

C. digital security

D. relationship

 

20 .Apa dampak positif dari pembelajaran online?

A. Dapat meningkatkan aksesibilitas, fleksibilitas, dan efisiensi belajar.

B. Membatasi interaksi sosial

C. Menambah biaya belajar

D. Mengurangi fleksibilitas belajar

21 Apa fungsi utama dari Microsoft Word?

a. Membuat presentasi
b. Mengolah data angka
c. Mengolah kata dan teks
d. Mengirim email
 

22 Tombol pintas untuk menyimpan dokumen di Microsoft Word adalah:

a. Ctrl + S
b. Ctrl + P
c. Ctrl + O
d. Ctrl + N
 

23. Bagaimana cara membuka dokumen baru di Microsoft Word?

a. Ctrl + W
b. Ctrl + N
c. Ctrl + D
d. Ctrl + E
 

24. Menu apa yang digunakan untuk mengubah ukuran kertas di Microsoft Word?

a. Home
b. Insert
c. Page Layout
d. Review
 

25. Bagaimana cara menyisipkan gambar ke dalam dokumen Word?

a. Menggunakan menu File
b. Menggunakan menu Home
c. Menggunakan menu Insert
d. Menggunakan menu Review
 

26. Tombol pintas untuk mencetak dokumen di Microsoft Word adalah:

a. Ctrl + C
b. Ctrl + V
c. Ctrl + P
d. Ctrl + F
 

27. Apa fungsi dari fitur ‘Track Changes’ di Microsoft Word?

a. Mengedit teks
b. Melacak perubahan yang dibuat pada dokumen
c. Menyimpan dokumen
d. Mencetak dokumen
 

28. Bagaimana cara menambahkan nomor halaman di Microsoft Word?

a. Menggunakan menu File
b. Menggunakan menu Home
c. Menggunakan menu Insert
d. Menggunakan menu Review
 

29. Apa yang dimaksud dengan ‘Mail Merge’ di Microsoft Word?

a. Menggabungkan dokumen
b. Mengirim email
c. Menggabungkan surat dengan daftar penerima
d. Membuat daftar isi
 

30. Tombol pintas untuk menyalin teks di Microsoft Word adalah:

a. Ctrl + X
b. Ctrl + C
c. Ctrl + V
d. Ctrl + Z
 

URAIAN

1. Apa yang dimaksud dengan folder dalam konteks komputer?

2. Apa yang terjadi jika sebuah file dihapus dari folder?

3. Apa manfaat utama menggunakan folder di komputer?

4. Tiliskan cara membuat folder

5. Tuliskan cara menyimpan file pada folder

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

FeedBack

KISI UAS

 PILIHAN BERGANDA Perangkat ini dapat digunakan untuk mendefenisikan jalur dan aturan antar terminal. Selain itu juga menyediakan layanan-la...